Bungkus 1 genggam nasi saat masih panas dengan daun jati
Ulukutek Leunca
Tumis bawang merah, bawang putih, leunca dan cabai hijau hingga harum. Tambahkan air, diamkan hingga mendidih
Masukkan garam, gula, dan oncom, aduk, masak hingga air habis. Angkat dan hidangkan
Sambal Goreng Daging
Rebus daging hingga empuk, sisakan airnya (±100 ml) untuk kuah sayur
Tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum, masukkan daging rebus dan bumbu lainnya, aduk rata. Sesaat sebelum diangkat, taburkan cabai merah, aduk rata, masak hingga matang. Angkat dan sajikan dengan taburan bawang merah goreng
Tempe Tepung
Campur bawang putih, garam dan air, aduk rata
Rendam tempe beberapa saat dalam bumbu, lalu masukkan ke dalam tepung kanji,aduk. Goreng dalam minyak banyak hingga kecokelatan. Angkat dan tiriskan
Recipe by Baca Resep Dulu at https://www.bacaresepdulu.com/resep-nasi-jamblang/